Bagi anda yang gemar kacang hijau, paduan kacang hijau dan minuman es ini sangat menggoda di kala siang terik. Resep berikut semoga bisa menjadi solusi anda untuk membuatnya sendiri di rumah.
Bahan:
Sumber: Aura Lezat Sehat 04 (gambar dan resep)
- 200 gram kacang hijau, cuci, rendam
- 2 lembar daun pandan
- 2 gelas air
- 200 gram gula merah + 1 gelas air, masak, saring
- 10 buah daging buah nangka potong-potong
- 1/2 gelas santan kental dari 1/4 butir kelapa
- Susu kental manis secukupnya
- Es batu secukupnya
- Kacang, pandan, air dididihkan sampai empuk.
- Masukan air gula merah. Aduk-aduk. Angkat.
- Sajikan kacang hijau dengan nangka, santan, susu kental manis, es.
Sumber: Aura Lezat Sehat 04 (gambar dan resep)
0 comments:
Posting Komentar